Universitas Pelita Harapan Tahun 2014

Universitas Pelita Harapan bukan merupakan sebuah kampus dengan biaya yang murah. Karena termasuk kedalam kampus elit dan ekslusif. Berlokasi di Universitas Pelita Harapan. Lippo Village, Tangerang. Kampus ini pada tahun 2014 membuka pendaftaran untuk program:

Program Sarjana
Fakultas Ekonomi
Akuntansi
Manajemen
Fakultas Ilmu Komputer
Sistem Informasi
Informatika
Teknologi Komputer
Fakultas Desain
Arsitektur
Desain Interior
Desain Produk
Desain Komunikasi Visual
Fakultas Pendidikan - Teachers College
Fakultas Sains dan Teknologi
Matematika Terapan
Bioteknologi
Teknik Elektro
Teknik Industri
Teknik Sipil
Teknologi Pangan
Fakultas Hukum
Fakultas Liberal Arts
Fakultas Kedokteran
Fakultas Ilmu Seni
Fakultas Keperawatan dan Ilmu Kesehatan
Fakultas Psikologi
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
Komunikasi
Hubungan Internasional
Sekolah Tinggi Pariwisata Pelita Harapan
Manajemen Perhotelan
Manajemen Usaha Wisata

Program Pascasarjana
Magister Teknik Sipil
Manajemen Konstruksi
Magister Komunikasi
Studi Media
Manajemen Media
Magister Pendidikan
Teknologi Pendidikan
Manajemen Pendidikan
Hak Asasi Pendidikan
Pendidikan Anak Usia Dini
Magister Hukum
Hukum Bisnis
Magister Manajemen
Manajemen Marketing Digital
Manajemen Keuangan dan Bisnis
Pengembangan Organisasi dan Sumber Daya Manusia
Manajemen Retail, Logistik dan Rantai Suplai
Doktor Hukum
Hukum Bisnis

Program Joint Degree
UPH bekerja sama dengan Royal Melbourne Institute of Technology membuka program Joint Degree yang baru pertama kali diadakan di Indonesia. Dapatkan dua gelar sekaligus dari dua universitas dalam waktu 3 tahun dan satu gelar tambahan dari RMIT, Diploma of Commerce, setelah menyelesaikan perkuliahan tahun pertama. Mahasiswa dapat memilih untuk melakukan kuliah sepenuhnya di UPH atau kuliah satu semester di salah satu Kampus RMIT yang tersebar di berbagai negara (Melbourne, Vietnam, Singapura dan Shanghai)
.
Program Joint Degree ini dibuka untuk jurusan sebagai berikut:
Manajemen Sarjana Ekonomi & Bachelor of Business in Management
Marketing         Sarjana Ekonomi & Bachelor of Business in Marketing
Akuntansi         Sarjana Ekonomi & Bachelor of Business in Accountancy
Komunikasi Sarjana Ilmu Komunikasi & Bachelor of Communication in Professional Communication

Program Dual Degree
Beberapa fakultas di UPH menawarkan Program Dual Degree, diantaranya:
Fakultas Ekonomi
Manajemen
Fakultas Desain
Desain Interior
Fakultas Sains dan Teknologi
Teknologi Pangan
Sekolah Tinggi Pariwisata Pelita Harapan
Manajemen Perhotelan

Program Double Degree
Program ini memungkinkan mahasiswa memperoleh 2 gelar sarjana dari UPH

Sistem Informasi & Akuntansi                         S.E. & S.SI.
Manajemen Travel Industry & Manajemen S.E. & S.S.T.Par.
Manajemen Perhotelan & Manajemen             S.E. & S.S.T.Par.
Matematika Terapan & Manajemen                 S.E. & S.Si.
Teknologi Pangan & Manajemen                     S.E. & S.T.P.
Teknologi Komputer & Manajemen                 S.E. & S.Kom.
Informatka & Matematika Terapan                  S.Inf. & S.Si.

Share on Google Plus

About Admin

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.